Lifestyle . 08/09/2023, 00:32 WIB

Syarat Mendapatkan Pinjaman KUR BRI 2023, Plafon di Atas Rp50.000.000 Harus Punya Ini...

Penulis : Admin
Editor : Admin

1. Belum pernah menerima kredit/pembiayaan investasi/modal kerja komersial, kecuali:

-Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga;

-Kredit skema/skala ultra mikro atau sejenisnya; dan/atau

-Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan bersama berbasis teknologi informasi atau perusahaan pembiayaan berbasis digital.

2. Waktu pendirian usaha minimal 6 bulan

Dokumen:

-Identitas (e-KTP/surat keterangan pembuatan e-KTP, KK, akta nikah)

-Memiliki NIB atau surat keterangan usaha (Kelurahan, RT/RW) atau surat keterangan domisili usaha.

-Untuk plafon di atas Rp.50 juta wajib memiliki NPWP.

KUR Kecil

Kriteria Umum:

1. Belum pernah menerima kredit/pembiayaan investasi/modal kerja komersial, kecuali:

-Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga;

-Kredit skema/skala ultra mikro atau sejenisnya; dan/atau

-Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan bersama berbasis teknologi informasi atau perusahaan pembiayaan berbasis digital.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com