Anggota DPRD Lampung Tabrak Anak Kecil hingga Tewas

fin.co.id - 03/08/2023, 15:28 WIB

Anggota DPRD Lampung Tabrak Anak Kecil hingga Tewas

Monil yang dikendarai Okta Rijaya kala menabrak bocah 5 tahun hingga tewas

"Ya, semua akan diproses sesuai prosedur yang berlaku," kata Kapolresta.

Kecelakaan tersebut terjadi pada Selasa (1/8), saat anak berusia lima tahun tewas usai tertabrak oleh kendaraan roda empat yang dikendarai oleh anggota DPRD Lampung OR di Jalan Antara Gang Antara, Bandarlampung.

 

Admin
Penulis