News . 20/07/2023, 23:06 WIB
Pasalnya, ia mencermati, pergerakan saham GTSI pada perdagangan hari ini 20 Juli 2023 mampu berada di atas SMA5 dan cenderung sideways dengan volume yang tidak begitu besar.
“Selama masih mampu bertahan di atas SMA5, maka GTSI berpeluang menguat untuk menguji resistance terdekat di Rp53. Apabila mampu menembus Rp53 disertai dengan volume yang besar, maka GTSI berpeluang menguji rentang area Rp56-60,” ucap pria yang dekat disapa Didit ini, Kamis 20 Juli 2023.
Untuk itu, Didit merekomendasikan para investor untuk speculation buy mengingat dari sisi volume yang belum begitu besar.
“Namun, dalam jangka pendek sampai menengah, secara teknikal GTSI saya perkirakan berpeluang menguat,” pungkas Didit. (*)
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com