Bareskrim Polri Asistensi Penyidikan Dugaan Penyalahgunaan Zakat Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang

fin.co.id - 19/07/2023, 19:00 WIB

Bareskrim Polri Asistensi Penyidikan Dugaan Penyalahgunaan Zakat Pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang

Panji Gumilang

Saat ini, kata Ramadhan, Polres Indramayu melakukan koordinasi lebih lanjut dengan Ditreskrimsus Polda Jabar dan melaksanakan pendalaman alat bukti penyalahgunaan zakat.

Bareskrim Polri juga tengah menyelidiki dugaan penistaan agama dan dugaan tindak pidana pencucian uang yang dilakukan oleh Panji Gumilang.

Kasus penistaan agama ditangani oleh Dittipidum Bareskrim Polri, sedangkan dugaan pencucian uang tengah didalami oleh Dittipideksus Bareskrim Polri.

Admin
Penulis