News . 05/07/2023, 11:52 WIB
Syarat Buka Rekening BTN Untuk KPR - Berikut ini adalah cara buka rekening BTN (Bank Tabungan Negara) secara mudah dan nyaman.
Tak perlu repot-repot datang ke Bank, karena pembuatan rekening tabungan BTN kini dapat dilakukan dengan cara online.
Hal tersebut merupakan terobosan praktis dan nyaman karena kamu tidak perlu mengantri panjang dan melelahkan.
Cukup hanya bermodalkan smartphone yang terintegrasi dengan internet, maka kamu bisa membuka rekening BTN online dengan mudah.
BACA JUGA:
Lantas bagaimana cara membuka rekening BTN Online? Jika kamu salah satu yang tidak mengetahuinya jangan khawatir sebab kami telah merangkum dari beberapa sumber.
Berikut adalah cara buka rekening BTN secara online, yang sudah fin.co.id olah dari berbagai sumber.
Sebelum membuka rekening BTN Online ada baiknya kamu perlu menyiapkan beberapa persyaratan yang harus dipenuhi. Apa saja persyaratan pembuatan rekening BTN Online?
Pertama, bagi Warga Negara Indonesia (WNI) berumur 17 tahun wajib melampirkan beberapa dokumen, diantaranya kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Izin Mengemudi (SIM), dan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).
BACA JUGA:
Kedua, jika Warga Negara Asing maka perlu melampirkan dokumen persyaratan seperti Paspor, Kartu Izin Tinggal Terbatas (KITAS) atau Kartu Izin Tinggal Tetap (KITAP).
Ketiga, bagi lembaga atau perusahaan wajib melampirkan KTP Pejabat Berwenang, Akta Pendirian Perusahaan, dan NPWP.
Cara membuka rekening baru BTN secara online kini lebih mudah dan nyaman. Bagi kamu yang tidak mengetahuinya maka ikuti ulasan berikut ini mengenai caranya.
BACA JUGA:
Demikian cara buka rekening BTN online dengan mudah dan nyaman. Semoga informasinya bisa membantu kalian yang ingin menabung untuk memiliki rumah idaman. (*)
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com