3. Masukkan juga data lengkap terkait ukuran paket yang akan dikirimkan, seperti berat, ukuran atau dimensinya. Sejumlah ekspedisi seringkali menggunakan perhitungan volume untuk tarif paket, terutama untuk paket yang berukuran besar dan ringan. Informasi seperti ini kerap dibutuhkan ketika melakukan cek ongkir Pos dan Cek ongkir JNE.
BACA JUGA: Cek Disini! Daftar 10 Aplikasi Untuk Menabung yang InsyaAllah Bikin Tujuan Finansialmu Tercapai
4. Jika sudah selesai cek ongkir Sicepat atau ekspedisi lainnya, cermati layanan yang disediakan oleh perusahaan ekspedisi, dan pilihlah layanan pengiriman yang sekiranya tepat dan sesuai dengan kebutuhan.