Teknologi . 14/03/2023, 17:40 WIB

Ingin Clone WhatsApp Tanpa Aplikasi Tambahan? Ini Caranya, Mudah Banget!

Penulis : Admin
Editor : Admin

Ingin Clone WhatsApp Tanpa Aplikasi Tambahan? Ini Caranya, Mudah Banget! -  Di era modern saat ini semua pengguna smartphone pasti telah mendownload dan memakai aplikasi WhatsApp untuk keperluan komunikasi setiap hari.

 

WhatsApp telah memberikan banyak fitur seperti berbagi pesan dalam bentuk teks, audio, foto, dan bahkan video. Kemudian WhatsApp juga memberikan fitur panggilan audio dan video.

Dengan fitur tersebut maka aplikasi WhatsApp adalah aplikasi terpenting untuk kelancaran proses komunikasi dan juga kenyamanan komunikasi jarak jauh.

 

BACA JUGA: Login Social Spy WhatsApp di Sini Untuk Sadap Isi WhatsApp Orang Lain dengan Mudah

 

Maka isi WhatsApp bisa menjadi penuh karena tercampur dengan banyak hal dan topik seperti topik pekerjaan maupun topik sehari-hari.

Oleh karena itu sebaiknya pengguna aplikasi ini mempunyai dua aplikasi WhatsApp agar lebih teratur dan juga lebih ringan saat dipakai berkomunikasi.

BACA JUGA: Download GB WhatsApp Terupdate Maret 2023 v19.35 Hanya 49 MB: Mampu Backup dan Restore History Chat WA

Menggunakan dua aplikasi WhatsApp ternyata saat ini bisa dilakukan hanya dengan satu smartphone saja sehingga para pengguna tidak perlu menggunakan dua smartphone.

Saat ini terdapat cara untuk menggandakan aplikasi WhatsApp secara resmi dengan fitur bawaan pada smartphone yang dipakai. 

Berikut ini adalah cara menggandakan aplikasi WhatsApp:

1. Buka menu Pengaturan.

2. Cari Pengganda Aplikasi.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com