Resep Tempe Orek, Menu Makanan Sederhana Favorit Keluarga

fin.co.id - 19/01/2023, 16:30 WIB

Resep Tempe Orek, Menu Makanan Sederhana Favorit Keluarga

Tempe Orek

- 200 ml air

- 3 sdm minyak, untuk menumis

Cara Memasak 

- Panaskan minyak, tumis bawang putih, lengkuas, dan daun salam hingga harum.

- Masukkan tempe, Royco Kaldu Ayam, Bango Kecap Manis Pedas, dan air. Aduk rata.

BACA JUGA: Asal Usul Kuliner Ayam Taliwang, Makanan Khas Lombok Berawal dari Misi Perdamaian 2 Kerajaan

- Masak hingga bumbu meresap dan air mengering.

- Angkat dan sajikan.

Tempe orek bisa disajikan dengan nasi panas atau nasi kuning dan cocok dijadikan menu makan siang keluarga di segala acara. Selamat mencoba!

 

Admin
Penulis