Tangerang . 18/01/2023, 21:08 WIB
Ia mengaku, jika adanya pembatasan usia jemaah calon haji pada musim lalu, banyak jemaah calon haji yang akhirnya menarik biaya pendaftaran haji yang telah disetor ke Bank Syariah sebelumnya.
Hingga akhirnya banyak juga jemaah calon haji tersebut batal atau menarik biaya pendaftaran yang telah dia setorkan.
BACA JUGA: Tok, Kuota Haji Indonesia Tahun 2023 Total 221.000 Jamaah
"Terutama ada pembatasan usia 65 tahun ada 10-15 orang per hari mereka menarik biaya haji untuk pembatalan di tahun lalu. Satu dan lain hal mereka membatalkan dan menarik biaya pendaftaran karena faktor kesehatan, perlu uang atau dana mendadak untuk menikahkan dan butuh uang," kata dia.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com