BACA JUGA: Piala AFF 2022: Shin Tae-yong Ucap Tuntutan Ini ke Timnas Indonesia Jelang Lawan Brunei
Piala AFF 2022 memakai sistem kandang dan tandang. Terdapat dua grup, yakni A dan B dimana masing-masing dihuni lima tim nasional.
Dua tim nasional teratas, dari masing-masing grup, akan melaju ke babak gugur (semifinal) dan siap berjuang hingga final.
Grup A Piala AFF 2022 terdiri dari Thailand, Filipina, Timnas Indonesia, Kamboja, dan terakhir ada Brunei Darussalam.
Kemudian Grup B Piala AFF 2022 dihuni oleh Vietnam, Malaysia, Singapura, Myanmar, dan juga Laos.
BACA JUGA: Klasemen Piala AFF 2022 Grup A: Timnas Indonesia Kepuncak Salip Thailand
Perhelatan Piala AFF 2022 digelar mulai 20 Desember 2022 hingga final digelar pada 16 Januari 2023 mendatang.
Meski begitu tak ada salahnya untuk mengetahui jadwal lengkap perhelatan Piala AFF 2022 Grup A sore ini. Simak.
Senin , 26 Desember 2022
- Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia di Stadion Kuala Lumpur, Malaysia, pukul 17.00 WIB (live RCTI, MNC TV, atau iNews TV).
- Thailand vs Filipina di Stadion Thammasat, Pathum Thani, pukul 19.30 waktu setempat (live RCTI, MNC TV, atau iNews TV).
#Loker #Magang #Interenshiphttps://t.co/eMWBVlwlyX
— FIN.CO.ID (@FajarIDNetwork) December 17, 2022