Di Tugu Nol Kilometer, Mahfud MD: Asing Tak Boleh Miliki Pulau di Indonesia

fin.co.id - 22/12/2022, 08:55 WIB

Di Tugu Nol Kilometer, Mahfud MD: Asing Tak Boleh Miliki Pulau di Indonesia

Menko Polhukam Mahfud MD di Nol Kilometer Indonesia, Kota Sabang, Aceh

 

Mahfud kembali menegaskan, bersama Menteri dalam Negeri yang juga Kepala

BNPP, akan melakukan pendataan ulang pulau-pulau ke seluruh wilayah Indonesia.

 

BACA JUGA:Ke Pulau Rondo Ujung Barat Indonesia, Mahfud MD: Kita Jaga NKRI dengan Penuh Pengabdian

 

BACA JUGA: Tito Karnavian: Batu Karang Pun Kita Pertahankan Jika Ada di Titik Terluar

 

"Untuk itu menandai kehadiran kami hari ini, di Sabang sebagai daerah terluar barat, dan sesudah ini kami bersama Kemendagri dan nanti teknis operasionalnya oleh BNPP akan melakukan pendataan ke seluruh wilayah Indonesia," tambah Mahfud.

 

Berdasarkan catatan, Indonesia memiliki 17.504 pulau, dimana 17.400 adalah pulau-pulau yang luasnya lebih dari 10 ribu kilometer persegi, dan selebihnya sebanyak 111 itu adalah pulau-pulau kecil yang ada di luar yang menempel ke pulau-pulau yang besar. 

Admin
Penulis