Health

Makanan Penyebab Usus Buntu Apa Saja? Ini Dia Daftarnya

fin.co.id - 19/11/2022, 20:22 WIB

Makanan Penyebab Usus Buntu Apa Saja, Image oleh Holger Langmaier dari Pixabay

JAKARTA, FIN.CO.ID - Makanan penyebab usus buntu apa saja?

Jawabanya menurut ahli, via Halodoc, adalah cukup beragam.

Makanan penyebab usus buntu salah satunya adalah makan pedas.

BACA JUGA: Penyebab Perut Sakit Dilihat dari Letaknya, Hernia, Usus Buntu, ISK dan Lainnya

Ya, biji cabai atau parika yang tertelan saat Anda makan dapat berpotensi sebabkan usus buntu.

Mengapa demikian, karena biji pada umum tidak bisa hancurkan olesh sistem pencernaan manusia.

Ketika tersumbat dalam jangka panjang, maka terbentuklah yang namanya radang usus buntu.

Tidak cuma biji-bijian yang dapat menyebabkan usus buntu, makanan rendah serat juga demikian.

Makanan yang rendah serat adalah salah satu penyebab orang alami sembelit.

Ketika orang sembelit, terjadilah penyumbatan di usus, menyebabkan radang yang lalu memicu pembentukan usus buntu.

Makan yang teksurnya tidak halus juga jadi makanan penyebab usus buntu.

Mengapa demikian, karena makanan dengan tekstur tidak halus dapat memblokir rongga di sepanjang usus buntu, dan menyebabkan pembengkakan dan pembentukan nanah.

Selain makanan, beberapa jenis minuman juga berpotensi sebabkan usus buntu. Minuman beralkohol dan susu olahan adalah beberapa di antaranya.

Tidak ingin terkena usus buntu di kemudian hari, perubahan gaya hidup, dengan mengindari penyebabnya, adalah yang perlu dijalani mulai saat ini juga.

Demikian jawaban akan pertanyaan makanan penyebab usus buntu apa saja, semoga bermanfaat.

Admin
Penulis
-->