Bekasi . 18/11/2022, 22:47 WIB
BACA JUGA:Buntut Tragedi Kanjuruhan, Stadion Patriot Candrabhaga Kota Bekasi Jalani Pemeriksaan Kelayakan
Hasto menuturkan, petugas membutuhkan waktu kurang lebih selama satu jam guna mengevakuasi ular sanca kembang seberat 25 kilogram tersebut.
Usai berhasil dievakuasi dari selokan pemukiman warga, petugas segera mengamankan ular untuk dibawa ke Mako Damkar Cikarang Barat.
"Beruntung ular ini belum sempat memakan korban warga ataupun peliharaan di sekitar sini ya," tuturnya.
Nantinya ular sanca kembang seberat 25 kilogram itu akan diserahkan kepada komunitas pecinta hewan, untuk dijauhkan dari pemukiman warga dan mendapat perawatan.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com