Jakarta . 05/10/2022, 19:31 WIB
Sementara itu, Ketua RW 07, Kelurahan Makasar, Nyoto Hedi Sumarsiono menjelaskan, longsor di lokasi ini terjadi sekitar pukul 16.30 WIB, Selasa (4/10/2022).
Longsor terjadi ketika hujan deras disertai angin kencang.
BACA JUGA: Getol Keruk Lumpur, Berharap Komplek Setu Indah Jakarta Timur Tidak Kebanjiran Lagi
Saat kejadian, kondisi lengang sehingga tidak ada kendaraan atau warga terkena dampak.
"Akses sementara kita tutup untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tak diinginkan," ungkap Nyoto.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com