Sport . 28/09/2022, 17:35 WIB
Bahkan, untuk menghindari potensi kemacetan lalu lintas, para penonton pun dianjurkan menggunakan kendaraan roda dua.
"Nantinya penyelenggara kegiatan akan menyediakan shuttle bus yang melayani penonton dari lokasi parkir ke gate atau pintu masuk sirkuit. Hanya saja berbeda dengan sebelumnya yang murni layanan shuttle busnya gratis, pada WSBK mendatang layanan bus menuju sirkuit dikenakan tarif," katanya.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com