Foto Tiga Orang Rela Jual Ginjal demi Beli iPhone 14, Ini Faktanya

fin.co.id - 20/09/2022, 18:19 WIB

Foto Tiga Orang Rela Jual Ginjal demi Beli iPhone 14, Ini Faktanya

Sumber foto: 9GAG

Untuk dua model ini baru akan tersedia satu pekan setelah itu, atau tepatnya pada 16 September mendatang.

iPhone 14 yang Paling Laku

Analis Apple Ming-chi Kuo ungkap laporan penjualan iPhone 14 series. Dari situ ditemukan bahwa iPhone 14 Pro Max adalah yang paling digemari konsumen.

Ya, saking digemari, iPhone 14 Pro Max disebut sudah melewati jumlah penjualan iPhone 13 dalam rentang waktu yang relative sama.

Laporan ini dikeluarkan Ming-chi Kuo setelah Apple belum lama ini merilis iPhone 14 series, yang sudah lama dinantikan kehadirannya.

Admin
Penulis