Nasional . 19/08/2022, 14:05 WIB
Hal itu berkaitan dengan kondisi Indonesia yang saat ini mengalami kenaikan pertumbuhan perekonomian di kuartal kedua sebesar 5,44 persen.
(BACA JUGA: Kapolri Minta Jajarannya Raih Kembali Kepercayaan Masyarakat)
(BACA JUGA:Bikin Para Menteri, Kapolri, Panglima Hingga Jokowi Goyang di Istana, Farel Prayoga Jadi Trending di Twitter)
Polri juga harus terus mengawal swasembada beras yang sudah terjadi dalam tiga tahun terakhir untuk ke depannya terus dipertahankan, kata mantan Kabareskrim Polri itu.
"Ini seiring dengan pembangunan proyek-proyek strategis seperti bendungan, embung, infrastruktur, yang terbangun dengan baik; dan ini harus Polri jaga karena ini adalah kunci dari semuanya," ujarnya
Program Pemerintah lainnya yang harus dikawal adalah soal realisasi investasi yang mengubah paradigma dari Jakarta sentris menjadi Indonesia sentris.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com