Indonesia Gagal ke Semifinal Piala AFF U-19, Thailand vs Vietnam Main Imbang 1-1

fin.co.id - 10/07/2022, 22:30 WIB

Indonesia Gagal ke Semifinal Piala AFF U-19, Thailand vs Vietnam Main Imbang 1-1

Pesepak bola Indonesia U19 Mikael Alfredo Tata (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Myanmar U19 Myo Min Hein (kiri) dan Chit Aye (tengah) dalam laga penyisihan grup Piala AFF U19 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (10/7/2022).

Indonesia pun menuju ruang ganti dengan keunggulan 4-1.

Usai jeda, Shin membuat beberapa perubahan pemain seperti memasukkan Ronaldo Joybera Kwateh menggantikan Rabbani Siddiq, lalu Edgard Amping menggantikan Mikael Tata.

Hasilnya, Indonesia berhasil menambah pundi-pundi gol pada menit ke-73 melalui gol Ronaldo Joybera.

Tak ada gol yang hadir setelahnya. Indonesia memenangkan laga itu dengan skor 5-1.

 

Admin
Penulis