Internasional . 04/07/2022, 21:45 WIB
Putin beralasan aksi militer ini diperlukan untuk melindungi masyarakat berbahasa Rusia di Ukraina yang mendapatkan persekusi dari kaum nasionalis Kyiv.
(BACA JUGA: Ukraina Bantah Zelensky Titip Pesan ke Jokowi Untuk Putin, Politisi Demokrat Tulis Kalimat Begini)
Selain itu, Putin juga berpandangan niatan Ukraina untuk bergabung ke NATO juga telah mengancam keamanan Rusia.
Pasalnya, NATO merupakan rival Moskow dan Kyiv dapat menggunakan pasal 5 aliansi itu untuk menyerang beberapa wilayah yang telah dikuasai Rusia sejak 2014 lalu seperti Krimea.
(BACA JUGA: Beda Perlakuan Saat Putin Sambut Jokowi Dibanding Emmanuel Macron)
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com