Bertemu dengan Perdana Menteri Inggris Boris Johnson di sela-sela KTT G7.
— Joko Widodo (@jokowi) June 28, 2022
Roadmap kerja sama bilateral sudah ada, yang lebih memudahkan untuk memperkuat hubungan kedua negara. Kami juga sepakat untuk memperkuat kerja sama di bidang energi baru terbarukan dan ketahanan pangan. pic.twitter.com/h8hx6iHDF6