Indonesia Open 2022: Menangi Duel Saudara, Kevin/Marcus: Lawan Enggak Gampang

fin.co.id - 15/06/2022, 10:58 WIB

Indonesia Open 2022: Menangi Duel Saudara, Kevin/Marcus: Lawan Enggak Gampang

Pasangan ganda putra Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon di Indonesia Open 2022, Selasa (14/6/2022).

“Kondisi sudah lebih baik daripada minggu-minggu kemarin. Kondisi sekarang sudah 80 persen,” ucap Marcus.

Selanjutnya di babak kedua, Kevin/Marcus akan melawan antara pasangan Korea Selatan, Kang Min Hyuk Seo Seung Jae.

“Kami akan berusaha yang terbaik,” kata Kevin singkat, soal persiapannya di babak dua mendatang.

Di sisi lain, Ade Yusuf mengakui permainan Kevin/Marcus masih bagus dan sulit dikalahkan.

(BACA JUGA: Buntut Meme Stupa Borobudur, Alifurrahman: Kalau Saya Jadi SBY, Roy Suryo Saya Antar ke Penjara )

Meskipun saat ini Marcus Gideon masih dalam masa pemulihan usai operasi kaki yang dijalaninya.

“Pertandingan tadi cukup alot ya. Mereka mainnya bagus, walaupun kondisi Marcus masih belum sepenuhnya pulih,” kata Ade Yusuf di waktu yang berbeda.

Admin
Penulis