Selain Putri KW, Indonesia juga memiliki dua wakil tunggal putri lain yaitu Gregoria Mariska Tunjung dan Ruselli Hartawan.
Tak hanya itu sederet wakil Indonesia yang lolos ke babak 32 besar antara lain Titis Maulida Rahma/Bernadine Anindiya Wardana, Chico Aura Dwi Wardoyo, Andi Fadel Muhammad, hingga Arlya Nabila Thesa Munggaran/Agnia Sri Rahayu.
Putri berhasil mengalahkan wakil dari Mesir dan lolos ke babak R32. Semangat!#BadmintonIndonesia #DIM2022 #Ngistora pic.twitter.com/XXXQXmHMv7
— BADMINTON INDONESIA (@INABadminton) June 7, 2022