Sepakbola . 06/04/2022, 07:10 WIB

Liverpool Hajar Benfica 3-1, Pada Laga Liga Champions

Penulis : Admin
Editor : Admin

Benifica tidak ingin membuat kecewa para fansnya, bermain lebih menyerang terbukti umpan silang dari Rafa berhasil disambut baik oleh Darwin Nunez berbuah goal kini skor 1-2. 

Goal Nunez menjadi penyemangat bagi Benfica untuk melancarkan serangan, Liverpool dibuat kesulitan dengan berbagai serangan. 

Liverpool kembali membuat tim Benfica lemas setelah kembai mencetak goal  melalui Luis Diaz di menit ke-88. 

Luiz diaz yang mendapat umpan terobosan dari Naby Keita. Kemudian mengecoh kiper Benfica hingga berbuah goal penutup laga dengan kemenagan 1-3. 

Susunan Pemain: 

Benfica: Vlachodimos; Gilberto, Otamendi, Vertonghen, Grimaldo; Weigl, Taarabt; Rafa, G.Ramos, Éverton; Darwin. 

Liverpool: Alisson; Alexander-Arnold, Konaté, Van Dijk, Robertson; Fabinho, Keita, Thiago; Salah, Diaz, Mane. 

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com