Ekonomi

Harga Pertamax Naik Jadi Rp12.500 Per Liter, Tapi Katanya Pertamina Masih Rugi, Kok Bisa?

fin.co.id - 01/04/2022, 05:50 WIB

Ilustrasi - Harga BBM 1 Juli 2024, Petugas SPBU mengisi BBM jenis Pertamax ke mobil pembeli. FOTO: Pertamina Patra Niaga

Dengan demikian, penyesuaian harga Pertamax menjadi Rp12.500 per liter ini masih lebih rendah Rp3.500 dari nilai keekonomiannya. 

"Ini kita lakukan agar tidak terlalu memberatkan masyarakat," ujar Irto. 

(BACA JUGA: Aliansi Mahasiswa: Wapres Ma'ruf Amin 'Mencla-Mencle', Ulama Tapi Kok 'Paksa' Ummat Disuntik Vaksin Haram)

"Harga baru masih terjangkau khususnya untuk masyarakat mampu. Kami juga mengajak masyarakat lebih hemat dengan menggunakan BBM sesuai kebutuhan," pungkas Irto. 

Admin
Penulis
-->