Internasional . 12/03/2022, 11:13 WIB
"Perang Rusia terhadap warga sipil dan kota-kota besar (di Ukraina) berlanjut," lanjutnya.
Ia juga mengungkapkan bahwa dua kota di Lutsk, Ivano-Frankivsk dan Dnipro sempat diguncang ledakan hebat.
Pasukan Rusia Akhirnya Sampai di Lutsk
Ivano-Frankivsk dan Dnipro, Lutsk, akhirnya jadi sasaran serangan invasi Rusia di Ukraina.
Sementara kota lain seperti Chernihiv, kini dilaporkan tanpa persediaan air bersih.
Menurut perusahaan air minum Chernihivvodokanal, pihaknya tengah melakukan proses perbaikan sistem, yang terdampak oleh serangan udara Rusia.
"Akibat serangan (udara) kemarin malam, jaringan persediaan air terganggu, akibat kebocoran. Kini pasokan air kota terhenti".
"(Sekarang) kami mulai menyalurkan suplai air ke seluruh kota. Proses ini akan memakan 3-4 jam," kata Chernihivvodokanal dalam sebuah pernyataan.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com