Nasional . 11/02/2022, 19:29 WIB

Prabowo Hadiahi Perempuan Ini Pistol Berlapis Emas, Keren Ya?

Penulis : Admin
Editor : Admin

(BACA JUGA: Disindir Edy Mulyadi 'Macan jadi Meong', Prabowo: Sudah Ada yang Urus! )

Prabowo menyebut saat ini, status hubungan bilateral antara Indonesia dan Prancis di bidang pertahanan berada dalam status tertinggi.

"Kita telah menandatangani persetujuan kerja sama pertahanan pada 28 Juni 2021. Tentunya ini butuh ratifikasi dari parlemen kita untuk bisa dilaksanakan dengan baik," tegas Prabowo.

Pertemuan ini diakhiri dengan penandatanganan beberapa kesepakatan yang disaksikan langsung oleh menteri pertahanan kedua negara. 

Senjata yang diberikan Prabowo Subianto adalah pistol G2 Elite produksi PT Pindad. Dok. Kemhan RI-Kemhan RI

(BACA JUGA: Gerindra Pastikan Prabowo Tidak Tersinggung Meski Disebut 'Macan Jadi Meong')

Kesepakatan tersebut antara lain kontrak pembelian enam pesawat tempur Rafale antara Kabaranahan Kemhan dengan Dassault, sebagai awal dari kontrak yang lebih besar untuk 42 pesawat tempur Rafale.

Selain itu, ada MoU kerja sama di bidang research and development kapal selam antara PT PAL dengan Naval Grup, MoU kerja sama program offset dan ToT antara Dassault dan PT DI, MoU kerja sama di bidang telekomunikasi antara PT LEN dan Thales Group, dan kerja sama pembuatan munisi kaliber besar antara PT Pindad dan Nexter Munition.

(BACA JUGA: Sekber Dukungan Prabowo Presiden dan Jokowi Wakil Presiden di 2024)

 

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com