Tausyiah . 04/02/2022, 04:21 WIB

Keutamaan Membaca Doa Saat Keluar Rumah, Salah Satunya Menjauhkan Dari Orang Jahat

Penulis : Admin
Editor : Admin

Allaahumma innii a'uudzu bika an adhilla au udholla, au azilla au uzalla, au azhlima au uzhlama, au ajhala au yujhala 'alayya.

(BACA JUGA: Pentingnya Tabayyun Dalam Agama Islam, Untuk menghindari Fitnah)

Artinya: "Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu, jangan sampai aku sesat atau disesatkan (setan atau orang yang berwatak setan), berbuat kesalahan atau disalahi, menganiaya atau dianiaya (orang), dan berbuat bodoh atau dibodohi." (HR Abu Dawud Nomor 5094, Nasai 5486, Ibnu Majah 3884, dan disahihkan Al Albani).

Melihat begitu dahsyatnya manfaat dari doa keluar rumah diatas, yuk mari kita sama-sama amalkan, agar kemanapun kita melangkah selalu dalam lindungan Allah SWT. Aamiin

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com