Mensos Hibur Anak-anak di Pengungsian

fin.co.id - 11/12/2021, 17:57 WIB

Mensos Hibur Anak-anak di Pengungsian

"Saya menyampaikan terima kasih kepada Bu Risma karena sudah hadir kembali dipengungsian membantu proses trauma healing untuk anak - anak. Juga atas santunan bagi korban meninggal dunia. Sekali lagi kami sampaikan terima kasih kepada Menteri Sosial " pungkas Thoriqul Haq Bupati Lumajang. (adv/fin)

Admin
Penulis