News . 22/05/2021, 08:24 WIB
PURWOKERTO - Dinkes Banyumas bekerjasama dengan kader kesehatan di desa/kelurahan dengan melibatkan mahasiswa dan dosen dari perguruan tinggi kesehatan di Banyumas melaksanakan pemeriksaan tekanan darah pada 300 ribu orang yang menjadi target sasaran.
"Hasilnya 22 % dari target sasaran tekanan darahnya tinggi. Di atas 140 mmHg," terang dia.
Dilanjutkannya, pemeriksaan tekanan darah total dilakukan di 358 titik seBanyumas. Penting diketahui masyarakat faktor resiko yang paling dominan memicu penyakit jantung, stroke, gagal ginjal adalah hipertensi.
"Tetapi semua tetap bisa dicegah dengan mengendalikan faktor resiko yaitu hipertensi itu sendiri," pungkas Jasun. (yda)
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com