News . 14/03/2021, 06:39 WIB
"Dan itu mengancam bukan hanya partai, tetapi seluruh sendi kehidupan bagi masyarakat, bagi bangsa dan bagi negara ini. Jadi ini bukan persoalan main-main," kata Bambang.
Kemudian menurut Bambang, kehadiran Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko dalam kemelut itu juga menjadi lambang keikutsertaan kekuasaan dari konflik internal partai itu.
"Simbol negara ada di situ, nah kami ingin menggunakan hukum dan memuliakan hukum melalui pengadilan ini dan mudah-mudahan hukum akan berpihak dan berpijak pada kepentingan dan kemaslahatan demokrasi," tegas Bambang. (dal/fin).
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com