Surya Paloh Capres 2024
Surya Paloh Blak-blakan Soal Capres 2024, Sosoknya Harus Konsisten Ucapan dengan Perbuatan
Surya Paloh mengatakan bahwa salah satu kriteria presiden yang ideal adalah sosok tersebut konsisten antara apa yang diucapkan dengan perbuatannya.