Stadion Ptik
Liga 1: Stadion PTIK Jakarta Selatan Resmi Jadi Kandang Arema FC
Stadion Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK) di Jakarta Selatan, DKI Jakarta, resmi menjadi kandang Arema FC mengarungi putaran kedua kompetisi Liga 1.