Periksa Saksi
Babak Baru Kasus Pembacokan Karyawati Bekasi, Polisi Periksa Sembilan Saksi, Termasuk Tunangan Korban
Aris Timang menerangkan, saat ini para saksi tengah diperiksa untuk memberikan keterangan guna mendalami kasus yang terjadi.