Peningkatan Pendapatan Tol

Jasa Marga Catat Peningkatan Pendapatan Tol 21,7 Persen Selama Periode Arus Mudik-Balik Lebaran 2023

Jasa Marga Catat Peningkatan Pendapatan Tol 21,7 Persen Selama Periode Arus Mudik-Balik Lebaran 2023

salah satu faktor yang mendorong peningkatan pendapatan tol tersebut adalah jumlah volume lalu lintas yang mencapai 1,9 juta kendaraan pada periode arus mudik