Lonjakan
Puncak Libur Long Weekend, 14 Ribu Kendaraan dan 55 Ribu Penumpang Tinggalkan Jawa Menuju Sumatera
PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat lonjakan signifikan dalam arus kendaraan dan penumpang, khususnya di lintas utama Merak-Bakauheni.