Ketertiban Umum Bandung

Asep Robin: Satpol PP Harus Mampu Menangani Kejahatan Terhadap Ketertiban Umum

Asep Robin: Satpol PP Harus Mampu Menangani Kejahatan Terhadap Ketertiban Umum

Panitia Khusus (Pansus) 12 DPRD Kota Bandung tengah membahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Ketertiban umum, Ketentraman Masyarakat dan Perlindungan Masyarakat.