Kasus Meme Stupa Jokowi

Diperiksa Dua Kali, Roy Suryo Tidak Ditahan, Alasannya Kooperatif

Diperiksa Dua Kali, Roy Suryo Tidak Ditahan, Alasannya Kooperatif

Roy Suryo kembali menjalani pemeriksaan di Polda Metro Jaya pada Jumat kemarin 29 Juli 2022 terkait kasus meme stupa Candi Borobudur mirip Presiden Jokowi.