Elektabilitas Sandiaga

Survei Terbaru Calon Presiden 2024, Prabowo Beda Tipis dengan Ganjar dan Anies

Survei Terbaru Calon Presiden 2024, Prabowo Beda Tipis dengan Ganjar dan Anies

Prabowo Subianto masih memiliki elektabilitas tertinggi sebagai calon presiden. Beda tipis dengan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Hanya selisih 0,3 persen.