Berikut 20 Contoh Soal dan Jawaban Tes Wawancara PPS Pemilu 2024, Jangan Grogi!

Berikut 20 Contoh Soal dan Jawaban Tes Wawancara PPS Pemilu 2024, Jangan Grogi!

Ilustrasi anggota PPS Pemilu-Ist-Net

JAKARTA, FIN.CO.ID- Berikut tersedia 20 contoh soal dan jawaban tes wawancara calon PPS atau panitia pemungutan suara Pemilu 2024.

Bagi Anda yang mungkin baru pertama kali mengikuti tes wawancara PPS pemilu, Anda perlu mempelajari contoh soal dan jawaban ini. 

Panitia tes wawancara PPS Pemilu 2024 akan menanyakan seputar tugas dan fungsi PPS pemilu serta jalannya Pemilihan Umum. 

Ada pun tes wawancara alias tes lisan ini telah berlangsung sejak tanggal 15 Januari hingga 17 Januari 2023 oleh 17 KPU di Kabupaten/Kota. 

BACA JUGA:Ini Soal yang Biasa Ditanya Saat Tes Wawancara PPS Pemilu 2024, Jangan Gugup ya!

BACA JUGA:Soal Tes Wawancara PPS Pemilu 2024, Klik Download Pdf di Sini

Sementara sebanyak 21 KPU lain di Kabupaten/Kota, akan melakukan tes wawancara dimulai pada Rabu 18 Januari hingga 20 Januari 2022.

Apa saja soal dalam tes wawancara PPS? Simak dibawa ini:

LATIHAN SOAL PERTANYAAN TES WAWANCARA PPS PEMILU 2024

Komitmen Calon Anggota PPS

1. Ceritakan tentang diri Anda secara singkat. 

Jawaban: jelaskan tentang latar belakang minat dan pengalaman Anda.

2. Apa motivasi Anda menjadi Anggota PPS Pemilu 2024?

Jawaban: Motivasi saya untuk ikut serta sebagai pelaksana dan membantu menyukseskan jalanya pemilihan umum di desa masing-masing, dan membantu menjamin bahwa pemilihan umum akan berlangsung langsung, umum, bebas, rahasia, jujur dan adil.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Afdal Namakule

Tentang Penulis

Sumber: