Duh, Jam Dinding Mati, Jangan Langsung Dibuang, Coba Cara Ini

Duh, Jam Dinding Mati, Jangan Langsung Dibuang, Coba Cara Ini

ilustrasi . (pixabay)--

Apalagi kondisi fisiknya kecil mungil. 

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan perbaikan jam dinding di rumah.

- Cobalah mengganti baterai baru untuk jam dinding

Terkadang terlihat jam dinding dalam kondisi mati.

BACA JUGA:Info Terbaru Harga Rokok Mulai 1 Januari 2023

Jangan langsung berkesimpulan bahwa jam dinding itu rusak.

Boleh jadi jam dinding mati akibat baterai kehabisan daya.

Jika setalah pergantian baterai namun masih tidak bisa berfungsi, maka coba baterai itu pada alat lainnya untuk mengetahui kondisi daya.

Bila baterai dipasang pada alat lain berfungsi, artinya jam dinding yang bermasalah. 

BACA JUGA:So Sweet! IU Tulis Surat Untuk Penggemar Tentang Hubungannya Dengan Lee Jong Suk

- Bersihkan bagian konektor jam dinding

Konektor merupakan tempat yang digunakan untuk meletakkan baterai.

Berfungsi menyambungkan sumber daya yakni baterai dengan bagian mesin agar bisa bekerja dengan baik. 

Bila tidak dirawat dengan baik, konektor bisa berkarat sehingga  membuat peforma dari jam dinding menjadi kurang baik. 

BACA JUGA:Info Terbaru Harga BBM Pertamina, Shell, BP, dan Vivo

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Darul Fatah

Tentang Penulis

Sumber: