JAKARTA - Fitur ‘mention’ di media sosial bukalah hal baru lagi.
Fitur ini digunakan orang untuk mengajak pengguna lain, dalam sebuah obrolan, atau sekedar menginfokan orang yang dimaksud, bahwa ia sedang diomongin.
Twitter dan Facebook sudah sejak lama menggunakan mention, untuk mengkoneksikan satu pengguna dangan lainnya.
Kini WhatsApp disebut sedang menguji cobakan fitur ini, namun dengan 'notification'.
Mention sendiri sebelumnya memang sudah tersedia di platform chatting paling populer itu.
Namun fitur ini, belum dibarengi dengan notifikasi bagi mereka yang namanya di-mention.
Menurut TechRadar (9/1), fitur ini sudah bisa dinikmati pengguna WhatsApp, namun belum secara umum diperkenalkan.
Hanya mereka menggunakan WA versi beta, yang akan mampu mecicipi fitur mention yang dimaksud.(ruf/fin)
Fitur 'Mention'di WhatsApp kini ada Notifikasinya
fin.co.id - 09/01/2022, 15:30 WIB
Mayoritas masyarakat Kalimantan tersinggung dengan ucapan Edy Mulyadi. Dia menyebut Kalimantan Timur yang menjadi ibu kota negara (IKN) merupakan tempat jin buang anak.
TERKINI
Terpopuler
1
Wakil Wali Kota Bekasi Cek SMPN 4, Siap Sambut Presiden RI Prabowo Subianto
2 hari lalu
2
Drama KUHAP Memuncak! Pasal Polri Sebagai Penyidik Utama Diduga Dihapus, Begini Kata DPR!
3 hari lalu
3
Fakta Terkini di Balik Viral Harimau Kurus Ragunan, Bukan Karena Kelaparan
2 hari lalu
4
Daftar Sekolah Kedinasan Paling Sepi Peminat 2026: Peluang Lolos Lebih Besar, Gaji Tetap Tinggi!
1 hari lalu
5
Mahasiswa Perobek Jok Motor di Unpam Akhirnya Angkat Tangan, Akui Khilaf dan Siap Tanggung Kerugian!
2 hari lalu