Tekno . 14/09/2024, 20:37 WIB

Build Xiang Yu Honor of Kings: Hero Tank Tebal dengan Ultimate Mematikan

Penulis : Ari Nur Cahyo
Editor : Ari Nur Cahyo

Selain itu memiliki efek pasif Ice Armor yang memberikan tameng sebesar 12% dari kesehatan selama 5 detik saat terkena crowd control kuat. Efek aktif Impact men-stun musuh selama 0.5 detik dan memperlambat movement speed mereka hingga 50% selama 1 detik.

6. Ominous Premonition

Ominous Premonition item terakhir yang harus kalian beli. Item ini akan meberikan 1.200 max health ntuk Xian Yu dan juga memberikan efek pasif cold steel yang dapat mengurangi attack speed musuh sebesar 40%.

Dengan rekomendasi build item di atas tentunya dapat mempertebal hero Xian Yu sehingga tak perlu ragu untuk melakukan team fight gunak mengalahkan musuh.

Spell yang direkomendasikan adalah Flash, Flash menawarkan fleksibilitas ekstra untuk melarikan diri dari situasi berbahaya atau mengejar musuh, sangat penting untuk menjaga positioning yang tepat.

Selain itu, penggunaan Flash bisa memberikan mobilitas ekstra yang sangat penting dalam mengatur posisi selama pertempuran. Spell ini memberi Xiang Yu keunggulan saat berada dalam situasi sulit.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com