Kesehatan . 20/08/2024, 08:16 WIB

7 Penyebab Puting Gatal, dari yang Sepele hingga yang Perlu Penanganan Medis

Penulis : Makruf
Editor : Makruf

fin.co.id - Pernah ngalamin puting gatal yang bikin gak nyaman? Tenang, kamu nggak sendirian kok!

Menariknya, penyebabnya itu banyak banget penyebabnya, mulai dari yang sepele sampai yang perlu penanganan medis.

Nah, biar kamu nggak penasaran lagi, yuk simak 7 penyebab puting gatal dan cara mengatasinya di bawah ini!

Penyebab Puting Gatal

1. Kehamilan dan Menyusui: Perubahan Hormon Bikin Sensitif

Kalau kamu lagi hamil atau menyusui, puting gatal itu udah jadi hal yang wajar. Perubahan hormon bikin payudara jadi lebih sensitif.

2. Iritasi: Sabun, Pakaian, atau Produk Kulit yang Gak Cocok

Sabun yang terlalu keras, pakaian dalam yang kasar, atau produk perawatan kulit yang mengandung bahan kimia tertentu bisa bikin kulit di sekitar puting iritasi dan gatal.

3. Kulit Kering: Butuh Pelembap Nih!

Kulit kering, terutama di area puting, bisa menyebabkan rasa gatal yang mengganggu.

4. Eksim: Peradangan yang Bikin Gatal

Eksim adalah kondisi kulit yang menyebabkan peradangan dan gatal-gatal. Nah, area puting pun bisa terkena, lho!

5. Infeksi Jamur: Waspada Kandidiasis

Infeksi jamur seperti kandidiasis bisa menyebabkan puting gatal dan berwarna merah.

6. Mastitis: Infeksi Bakteri pada Ibu Menyusui

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com