Cemburu Buta, Suami Tega Bunuh Istri Usai Hubungan Badan

fin.co.id - 03/07/2024, 10:17 WIB

Cemburu Buta, Suami Tega Bunuh Istri Usai Hubungan Badan

Pegawai PT KAI berinisial AAW (26) tega membunuh sang istri RNA (27), di rumah kontrakan, Cipinang, Pulogadung, Jakarta Timur, Minggu 30 Juni 2024. Foto: Cah/Disway Group

Sementara posisi pelaku kata Hendra saat itu berada tepat di sebelah anaknya yang masih berusia 8 bulan yang tertidur lelap di ruang depan rumah kontrakan. "Ada anaknya tidur, pas saya lihat di situ, posisi nih pelaku lagi tidur posisi melek, ada orang dia (pelaku) tidur aja, anaknya sebelahnya tidur. Mayat sebelah kanan (jaraknya) semeter lah," tambah Hendra.

Hendra mengatakan, warga pun langsung mengamankan anak bayi tersebut. Warga khawatir, pelaku yang gelap mata tiba-tiba menganiaya anaknya. "Itu anaknya buru-buru dibawa warga, takutnya khilaf atau apa. (Jasad) istrinya itu ditutup selimut," ucapnya.

(Cah)

Mihardi
Penulis