News . 02/07/2024, 08:35 WIB

Kok Bisa Ransomware Masuk ke Sistem PDN?

Penulis : Sigit Nugroho
Editor : Sigit Nugroho

Alasannya adalah pemerintah baru akan membangun 4 PDN yang berlokasi di beberapa daerah di Indonesia.

PDN 1 akan dibangun di Kawasan Deltamas Industrial Estate, Cikarang Pusat, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. PDN 2 akan dibangun di Nongsa Digital Park, Kota Batam, Kepulauan Riau. PDN 3 akan dibangun di Balikpapan, Kalimantan Timur guna mendukung pusat pemerintahan baru yang berada di IKN. PDN 4 akan dibangun di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur untuk menghubungkan Indonesia bagian timur.

Lalu, kalau sudah begini, siapa yang harus bertanggung jawab?

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com