"Desain mihrab atau tempat imam masjid dibuat menyerupai Ka’bah dan terbuka untuk menghadirkan suasana seperti beribadah di Tanah Suci. Sesuai dengan namanya Jami’ Al-Kautsar berarti Telaga di Surga. Kami berharap masjid ini menjadi tempat berkumpulnya umat muslim untuk beribadah," tandasnya.
/p>