Gadget . 15/03/2024, 22:00 WIB

5 Spesifikasi Realme C51s yang Memiliki Fitur Terbaik di Kelasnya

Penulis : Lovvi Malino
Editor : Mihardi

Realme C51s juga hadir dengan fitur kapsul mini yang secara cerdas beradaptasi dengan layar depan dan membuat informasi di layar terlihat lebih inovatif dan menarik. 

Memori Besar Hingga 12GB + 128GB Realme C51 hadir dengan memori besar yang didukung DRE Dynamic RAM Expansion Technology.

BACA JUGA:

Realme C51s dapat semakin memperluas kapasitas RAM 6GB menjadi 6GB  untuk menikmati pengalaman serupa dengan kapasitas penyimpanan 12GB, memberikan pengalaman penggunaan yang lebih lancar.

Memori internal 128GB mampu menyimpan  lebih banyak data, termasuk instalasi berbagai aplikasi dan game populer.

Spesifikasi Performa  realme C51s mendukung pengisian cepat SUPERVOOC 33W  dengan baterai  5.000mAh untuk melakukan aktivitas seharian.

Untuk kelancaran performa, selain memori besar, smartphone ini dibekali prosesor octa-core Unisoc T612 yang bertenaga dan mendukung kartu memori eksternal hingga 2TB.

BACA JUGA:

Realme C51s bersertifikasi IP54 tahan debu dan air untuk kenyamanan penggunaan dalam segala cuaca,  dan dilengkapi dengan sensor sidik jari yang dipasang di samping untuk keamanan tambahan.

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com