Gadget . 01/03/2024, 22:18 WIB

10 Deretan HP Xiaomi Terbaru 2024, Spesifikasi dan Harganya

Penulis : Eko Nugros
Editor : Mihardi

Harga: -

4. Redmi 13C

Redmi 13C hadir dengan desain ringan dan dimensi 168 x 78 x 8.1 mm, bobot 192 g. Layar 6.74 inci IPS LCD dengan refresh rate 90Hz dan perlindungan corning gorilla glass memberikan pengalaman visual yang jernih. Ditenagai oleh chipset Mediatek Helio G85, prosesor octa-core, dan GPU Mali-G52 MC2, smartphone ini menawarkan kinerja handal.

Kamera utama triple 50 MP, 2 MP, dan 0.08 MP, serta kamera selfie 8 MP, memberikan variasi fotografi yang menarik. Fitur lainnya, sensor sidik jari samping, konektivitas NFC (tergantung pada wilayah), dan baterai 5000 mAh dengan pengisian 18W. Tersedia dalam midnight black, navy blue, glacier white, dan clover green, menawarkan opsi gaya yang beragam.

Harga: mulai dari Rp2,8 jutaan

5. Xiaomi 14 Pro

Xiaomi 14 Pro hadir dengan layar LTPO AMOLED 6,73 inci beresolusi 1440 x 3200 piksel dan rasio aspek 20:9. Fitur unggulan, layarnya termasuk tingkat penyegaran 120 Hz, dolby vision, dan HDR10+, dilindungi oleh Xiaomi Longjing Glass.

Kamera utamanya, “Light Hunter 900,” menawarkan sensor 50 MP dengan aperture variabel dari f/1.42 hingga f/4.0. Sementara prosesornya menggunakan Qualcomm Snapdragon 8 Gen3, dengan GPU Adreno 750. Xiaomi 14 Pro juga dibekali baterai 4880mAh yang mendukung pengisian cepat kabel 120W dan wireless charging 50W. Kemudian menjalankan Android 14 dengan antarmuka HyperOS yang baru.

Harga: mulai dari Rp16,9 jutaan

6. Xiaomi 13 Pro

Perangkat unggulan Xiaomi ini menggunakan LTPO AMOLED yang menakjubkan dengan ukuran 6,73 inci dan resolusi 1440 x 3200 piksel, mendukung Dolby Vision dan HDR10+. Berjalan di atas Android 13 (bisa diupgrade ke Android 14) dengan antarmuka MIUI 14, ditenagai oleh chipset Qualcomm SM8550-AB Snapdragon 8 Gen 2, serta dilengkapi CPU octa-core dan GPU Adreno 740.

Konfigurasi kamera mencakup tiga lensa, yaitu 50,3 MP untuk lensa utama, 50 MP untuk lensa telefoto, dan 50 MP untuk lensa ultrawide, memberikan kemampuan pemotretan yang luar biasa. Kamera selfie menggunakan lensa lebar 32 MP.

Dilengkapi baterai 4820 mAh yang mendukung pengisian cepat kabel 120W, pengisian nirkabel 50W, dan pengisian nirkabel terbalik 10W, menjanjikan pengisian daya yang cepat dan efisien.

Harga: mulai dari Rp17,5 jutaan

7. Xiaomi 13T Pro

           
© 2024 Copyrights by FIN.CO.ID. All Rights Reserved.

PT.Portal Indonesia Media

Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210

Telephone: 021-2212-6982

E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com