FIN.CO.ID - Apakah kalian sudah tau jika tawas sangat bermanfaat bagi tubuh untuk dapat mengatasi bau badan ?
Tawas, atau disebut juga dengan alum, adalah senyawa kimia yang umumnya digunakan dalam bentuk kristal putih atau serbuk.
Tawas berbentuk kristal ini sering digunakan dalam berbagai produk untuk perawatan tubuh misalnya seperti batu deodorant
Tawas memiliki beberapa manfaat untuk kehidupan sehari-hari, berikut ini akan khasiat tawas yang dilansir dari berbagai sumber.
BACA JUGA:
- 7 Makanan Membuat Kulit Bercahaya, Diet Sehat untuk Kulit Sehat
- 5 Cara Menghilangkan Bau Badan, Nomor 5 Paling Gampang
Manfaat Tawas
1. Deodoran Alami
Tawas sering digunakan sebagai bahan deodoran alami. Kristal tawas diterapkan langsung ke kulit untuk mengontrol bau badan dengan menghambat pertumbuhan bakteri yang menyebabkan bau.
2. Antiseptik dan Antimikroba
Tawas memiliki sifat antiseptik dan antimikroba, sehingga dapat digunakan untuk membantu mengobati luka kecil dan mengurangi risiko infeksi.
3. Pengobatan Jerawat
Beberapa orang menggunakan tawas sebagai pengobatan jerawat. Tawas memiliki sifat astringen, yang dapat membantu mengurangi minyak berlebih pada kulit.
BACA JUGA:
4. Penghilang Noda pada Kulit