Gempa Bumi Magnitudo 5,9 Guncang Banten, Getaran hingga Sukabumi

fin.co.id - 03/01/2024, 09:21 WIB

Gempa Bumi Magnitudo 5,9 Guncang Banten, Getaran hingga Sukabumi

Gempa Bumi M 5.9 guncang wilayah Banten Dan Jawa Barat.

Selain di Kota Sukabumi, gempa itu juga turut dirasakan di Pelabuhan Ratu dengan skala III MMI. Di Lembang, Cianjur, Soreang, Cibabat dan Cimahi skala II-III MMI. Di Bogor, Tangerang Selatan, dan Jakarta Pusat skala II MMI.

Marta Saras
Penulis